Apakah Anda ingin menjadi belajar menjadi pengembang game atau desain 3D?
Jadi, mulailah dari video course ini. Video ini adalah online course yang paling lengkap, to-the point, dan mudah dipahami untuk mempelajari Unreal Engine 5 di Udemy. Tidak hanya itu, semua penjelasan di dalam video course ini disampaikan dalam Bahasa Indonesia dengan jargon-jargon awam. Tidak memandang apakah Anda ingin mengambil profesi sebagai gamer dengan spesialisasi desain maupun programmer atau ingin membuat gambar-gambar landscape dengan layanan Unreal Engine, video course ini dirancang tentu saja untuk Anda. Dalam kursus ini, kami akan mengajari Anda menggunakanUnreal Engine 5 secara efektif dan singkat, tepat, serta jelas.
Dilengkapi dengan berjam-jam video course, kursus komprehensif ini mengupas cara membuat aplikasi dengan menggunakan Unreal Engine 5. Anda bisa mengoperasikannya menggunakan MS Windows atau MacOS.
Video course ini akan mengajarkan Anda memahami cara membangun permainan dengan menggunakan Unreal Engine 5 dengan setiap bab dilengkapi screencast yang mengajarkan sintaks, fungsi, dan aturan pemrogramanlengkap dan penjelasan-penjelasan yang menarik.
Adapun penjelasan lebih lengkap adalah:
Mengunduh dan menginstall Unreal Engine 5
Membuat project baru
Merancang permainan secara mudah, lengkap dengan blueprints
Mendesain landscape dengan praktis
Menambahkan foliage, stone, dan water
Mengenal apa itu Blueprints dan bagaimana berinteraksi dengan object
Membuat permainan tembak-tembakan
Merancang efek ledakan dan hancurnya musuh
Menambahkan material dan animasi pada objek
Cara menambahkan objek ke dalam Level Editor
Mengenal viewport, outliners, content drawer, dan lain sebagainya
Memanfaatkan Quickel Bridge
Jangan khawatir tentang kualitas video course ini sebab Udemy menawarkan garansi 30 hari uang kembali tanpa syarat. Jika Anda tidak puas, silakan ajukan refund tanpa syarat.